Panitera Pengadilan Negeri Bogor, Bapak Eko Suharjono, S.H., M.H., bersama dengan Panmud Perdata memimpin rapat koordinasi eksekusi pada hari Rabu, 30 Agustus 2023. Adapun rapat koordinasi eksekusi tersebut bernomor perkara 4/Pdt.Eks/2023/Pn.Bgr dan dihadiri oleh pihak keamanan dan instansi terkait.